Pelatihan Refreshment eCampuz Cloud ATRO Bali
Jumat, 21 Mei 2021 Tim eCampuz mengadakan kunjungan berupa kegiatan pelatihan sebagai bentuk refreshment penggunaan sistem eCampuz Cloud di Akademi Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi Bali (ATRO Bali). Sejak Tahun 2016 ATRO Bali telah menggunakan aplikasi eCampuz Cloud dan pelatihan kali ini ditujukan bagi para operator...
Penandatanganan MOU Kerjasama Penggunaan eCampuz dengan STIKES “Akbidyo”
Moment penandatanganan MOU kerjasama penggunaan eCampuz untuk STIKES Akbidyo Yogyakarta digelar di kampus STIKES Akbidyo, Jalan Parangtritis, Yogyakarta. Acara yang diselenggarakan pada Kamis, 8 April 2021 ini dihadiri oleh direktur PT Solusi Kampus Indonesia, Bapak Awaludin Zakaria, dan account manager PT Solusi Kampus Indonesia, Ibu...
Paparan Teknis eCampuz Cloud Advance untuk STIKS Tarakanita
Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi dan Sekretaris (STIKS) Tarakanita kembali mengundang Tim eCampuz pada Rabu, 14 Oktober 2020. Agenda kali ini berupa paparan teknis aplikasi Cloud eSDM, eRiset, eAlumni serta ePustaka kepada Para Pimpinan dan Pengurus Yayasan STIKS Tarakanita. STIKS Tarakanita telah menggunakan aplikasi eCampuz Cloud...
BIMTEK Aplikasi Akademik STIKES Panakkukang Makassar
7 September 2020, Tim eCampuz Cloud kembali mengadakan Bimbingan Teknis (BIMTEK) kepada salah satu perguruan tinggi swasta di Sulawesi Selatan. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Panakkukang Makassar setelah menerima kuota gratis dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) mengadakan pendalaman materi pengelolaan sistem informasi akademik melalui...