ECAMPUZ.COM – 15 Maret 2023, telah dilaksanakan agenda sosialisasi peningkatan fitur terbaru aplikasi eSPMI PPM Manajemen. Agenda ini dilaksanakan secara luring oleh Tim Jamitu.id dan dihadiri oleh perwakilan seluruh prodi dan unit penunjang di PPM Manajemen. PPM Manajemen telah melakukan kerjasama dengan eCampuz sejak tahun…